Seorang muslim bukanlah manusia yang gemar menghabiskan hidupnya hanya untuk bersantai-santai dan membuang waktu. Tapi sifat seorang muslim adalah yang digambarkan oleh Allah Ta’ala dalam firmanNya:
تَتَجَافَى جُنُوبُهُمْ عَنِ الْمَضَاجِعِ يَدْعُونَ رَبَّهُمْ خَوْفًا وَطَمَعًا وَمِمَّا رَزَقْنَاهُمْ يُنْفِقُونَ“Lambung mereka jauh dari tempat tidurnya, sedang mereka berdo`a kepada Tuhannya dengan rasa takut dan harap, dan...
Rabu, 05 Maret 2014
Kamis, 28 Februari 2013
Adab Memuji

Diantara sifat seorang muslim adalah senantiasa memuji kebesaran Allah SWT. dan membesarkan asmaNya. Karena memang tidak ada yang layak dipuji dan dibesarkan melainkan hanya Allah. Dialah Allah yang Mahaawal dan Mahaakhir. Saat semua belum tercipta Dialah yang telah ada. Dan ketika yang lain binasa pada Hari Akhir, Dialah satu-satunya yang...
Sabtu, 29 Desember 2012
Doa & Ikhtiar

Berdoa adalah inti dari ibadah. Setiap muslim diperintahkan untuk memperbanyak doa dan meninggalkan rasa malas dalam berdoa. Sabda Nabi SAW.:
سَلُوا اللَّهَ مِنْ فَضْلِهِ فَإِنَّ اللَّهَ عَزَّ وَجَلَّ يُحِبُّ أَنْ يُسْأَلَ
“Mintalah kepada Allah dari anugerah-Nya, sesungguhnya Allah senang untuk diminta.”(hr. Tirmidzi)
Nabi SAW....